DIVERSIFIKASI PRODUK AGROWISATA JAMBU BIJI MERAH PUJA JANTI REJO NGARGOYOSO KARANGANYAR

Hidup Marsudi, Jaelani Jaelani, Kasidin Kasidin, Totok Susilo Pamuji Nugroho

Abstract


ABSTRACT

The purpose of this community service activity is to introduce business development through product diversification by utilizing existing materials as an alternative to developing the target business of the guava farmer group in Jantirejo Village, Kec. Ngargoyoso Central Java expected benefits from this community service Farmers can get to know how to diversify products by utilizing materials and natural resources as a way to increase the business income of red guava farmer groups in Jantirejo Village, Kec. Ngargoyoso Central Java. This community service is carried out at the head of the Business group having its address at Candi, RT.02/RW.04, Jatirejo, Kec. Ngargoyoso, Karanganyar Regency, Central Java. The activity was carried out starting from the first visit to talk with the head of the business group, Mr. M. Mandatory as a business pioneer, followed by a field survey and identifying problems faced by the red guava farmer group Innovation that can meet the needs and tastes of consumers is absolutely necessary if business people do not want to lose their customers and grow the demand for their products. Maintaining and even growing new demand is certainly not an easy matter for business people. Diversification is the expansion or addition of goods or services to increase the company's profitability guava agricultural product diversification a. Guava plantations 1) Guava fruit 2) Guava seeds b.. Processed products 1) Guava ice cream 2) Red guava syrup 3) Guava chips 4) Guava leaf chips 5) Guava juice c. Tourism Products 1) Picking guava 2) Breding guava

Keywords : Innovation, Diversification, Farming, Guava

 

ABSTRAKSI

 

Tujuan dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah mengenalkan pengembangan usaha melalui diversifikasi produk  dengan memanfaatkan bahan-bahan yang sudah ada  sebagai salah satu alternatif untuk mengembangankan usaha  sasaran kelompok usaha petani jambu merah di Desa Jantirejo , Kec. Ngargoyoso Jawa Tengah. Manfaat yang diharapkan dari pengabdian masyarakat ini adalah petani dapat mengenal bagaimana melakukan diversifikasi produk  dengan memanfaatkan bahan bahan dan sumberdaya alam  sebagai salah satu cara untuk meningkatkan pendapatan usaha  kelompok usaha petani Jambu biji merah di Desa Jantirejo , Kec. Ngargoyoso Jawa Tengah Pengabdian masyarakat ini dilaksanakan tempat ketua kelompok Usaha yang  beralamat di Candi, RT.02/RW.04, Jatirejo, Kec. Ngargoyoso, Kabupaten Karanganyar Jawa Tengah. Kegiatan dilakukan dimulai dari kunjungan pertama bincang-bincang dengan ketua kelompok usaha Bapak M. Wajib selaku perintis usaha dilanjutkan dengan survey lapangan dan mengidentivikasi masalah yang dihadapi kelompok usaha petani jambu biji merah. Diversifikasi adalah perluasan atau penambahan barang atau jasa untuk meningkatkan profitabilitas perusahaan. Diversifikasi produk pertanian jambu a. Perkebunan Jambu 1) Buah jambu 2) Bibit jambu b.. Produk Olahan 1)Eskrim jambu 2) Sirup jambu merah 3)Kripik jambu 4)Kripik daun jambu 5) Jus jambu c. Produk Wisata 1) Petik jambu 2)Breding jambu

 

Kata kunci : Inovasi, Diversivikasi, Usaha tani, Jambu

Full Text:

PDF

References


Andini, N. (2013). Pengorganisasian komunitas dalam pengembangan agrowisata di desa wisata studi kasus: desa wisata Kembangarum, Kabupaten Sleman. Jurnal Perencanaan Wilayah dan Kota, 24(3), 173-188.

Ariyani, D. M. A., Santoso, S. I., & Setiadi, A. (2017). Analisis Profitabilitas Usahatani Jambu Biji Getas Merah Di Kabupaten Kendal. AGROMEDIA: Berkala Ilmiah Ilmu-ilmu Pertanian, 35(2).

Diarto, I. B., Retnaningsih, N., & Setyorini, A. (2021). Strategi Bersaing Agrowisata Tanggul Asri Jambu Merah (Psidium Guajava) Di Desa Gumeng Kecamatan Jenawi Kabupaten Karanganyar. Journal of Agribusiness, Social and Economic, 1(1), 34-42.

Ekawati, M., Wibowo, Y., Dalu, K. C. A., & Nurhayati, N. (2020). Determinasi Diversifikasi Verttikal Produk Olahan Jambu Merah. Jurnal Agroteknologi,13 (02), 195-202

Ishartani, D. Olahan Pangsit Jambu Biji Merah Untuk Mendukung Pengembangan Desa Wisata Buah Jambu Merah Di Kecamatan Ngargoyoso, Kabupaten Karanganyar. SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Seni bagi Masyarakat), 5(1).

Santoso, Y. (2007). Perubahan Kualitas Jambu Merah Di Perkebunan Hortimart Bawen Sepanjang Supply Chain (Doctoral dissertation, Prodi Teknologi Pangan Unika Soegijapranata).

Sumantra, I. K., Yuesti, A., & Sudiana, A. K. (2015). Pengembangan model agrowisata salak berbasis masyarakat di Desa Sibetan. Jurnal Bakti Saraswati (JBS), 4(2).




DOI: https://doi.org/10.36600/janaka.v3i2.301

Refbacks

  • There are currently no refbacks.